almatuq.sch.id – Para santri dan santriwati Pesantren Al-Ma’tuq dari 4 Markaz, Al-Ma’tuq, Al-Zamil, Al-Bassam dan Al-‘Afaf bersemangat mengikuti kegiatan Penilaian Akhir Tahun (PAT) dalam rangka menyelesaikan tahun pelajaran 2022-2023 dengan sukses. Dalam proses penilaian ini, mereka menunjukkan dedikasi dan usaha…